SOAL ULANAGAN REMIDI TENGAH SEMESTER GASAL
MATA PELAJARAN : IPS TERPADU
KELAS / SEMESTER :
IX / GASAL
HARI / TANGGAL :………………. 2012
WAKTU : 60 Menit
WAKTU : 60 Menit
I.
Isilah
titik – titik di bawah ini dengan jawaban singkat dan tepat !
1. Suatu negara dengan kondisi terdapat
tingginya angka kematian bayi dan ibu melahirkan menunjukkan bahwa negara
tersebut tergolong ….
2. Diantara indicator kuantitatif yang
paling utama menentukan suatu negara dikatakan maju atau berkembang adalah …
3. Negara di kawasan Asia Tenggara yang
pendapatannya paling besar dari sector industri dan jasa adalah …
4. Negara dengan perekonomian terkuat
dan termaju di benua Asia maupun di dunia adalah …
5. Tolok ukur atau indicator
penggolongan suatu negara dikatakan maju atau tidak, dilihat dari keberhasilan
pembangunannya dengan menggunakan acuan peningkatan …
6. Kegiatan perekonomian negara maju
pada umumnya didominasi oleh sector … ,dan …
7. Jepang merupakan salah satu negara
yang banyak memiliki gunung api, hal ini terjadi karena wilayahnya yang
dilewati jalur pegunungan sirkum …
8. Salah satu factor kondisi fisik yang
mendorong kemajuan sector peternakan di Amerika serikat adalah …
9. Etos kerja dan pola pikir
masyarakat serta tingkat kesehatan
penduduk merupakan salah satu indicator
yang dapat digunakan untuk menentukan suatu negara menjadi maju atau berkembang
yang bersifat ….
10. Pegunungan yang terdapat di Amerika
Serikat yang termasuk di dalam deretan Pegunungan Sirkum Pasifik adalah
pegunungan …
11. Hasil pertanian yang menjadi
komoditas ekspor dari negara Brasil adalah …
12. Pusat perindustrian di India yang
sekaligus sebagai pusat perfilman yang sangat terkenal terletak di kota …
13. Delta Sungai Nil merupakan dataran
alluvial yang sangat luas, membentang dari Kairo sampai Laut Tengah. Oleh
penduduk sekitar daerah ini dimanfaatkan untuk …
14. Pasukan sekutu yang bertugas di
Indonesia yang tergabung dalam AFNEI dibawah pimpinan…
15. Pendaratan tentara sekutu di
Surabaya terjadi pada tanggl ....................
16. Untuk mengenang kemenangan
pertempuran di Ambarawa setiap tanggal 15 Desember diperingati sebagai hari…
17. Dalam Perundingan Linggarjati atara
Belanda dan Indonesia terdapat penengah dari Inggris yang dipimpin oleh …
18. Hijrahnya TNI dari Jawa Barat ke Jawa
Tengah merupakan tindak lanjut dari perundingan ………..
19. Perundingan antara Indonesia dan
Belanda yang dilaksanakan diatas kapal milik Amerika Serikat adalah ….
20. Penandatangan naskah pengakuan
kedaulatan Indonesia oleh Belanda dilaksanakan pada tanggal….
21. Wakil Indonesia dalam menandatangani
upacara pengakuan kedaulatan Indonesia di Amsterdam ( Belanda ) adalah ….
22. Konferensi untuk menyelesaikan konflik antara
Indonesia dan Belanda yang terakhir adalah KMB yang diselenggarakan di kota…
23. Wakil dari Indonesia yang
menandatangani KMB di Indonesia adalah…
24. Dalam bukunya yang berjudul “ The Veil of Money “, A.C. Pigou
mengatakan bahwa uang adalah segala sesuatu yang umum dipergunakan sebagai …
25. Suatu system kegiatan ekonomi
masyarakat dimana kegiatan produksi dan perdagangan masih sangat sederhana,
kegiatan tukar – menukar masih terbatas dan jual beli dilakukan dengan tukar –
menukar barang disebut perekonomian …
26. Uang yang diberi tanda atau cap oleh
pemerintah, sehingga berlaku sebagai alat pembayaran yang sah dan dapat
diterima umum adalah uang …
27. Perhatikan gambar berikut !
![]()
Sedangkan nilai nominalnya adalah …
|
28. Fungsi asli uang adalah … dan
…
29. Salah satu factor yang mempengaruhi
jumlah uang yang beredar dalam masyarakat menurut Irving Fisher adalah …
30. Kebijakan pemerintah untuk
mengendalikan jumlah uang yang beredar dengan memperjual belikan surat – surat
berharga disebut politik …
1 komentar:
Kunjungan malam KangBro......
Posting Komentar